Lewati ke konten utama
Semua KoleksiHostinger
Tracert memberitahukan bahwa koneksi telah berakhir di titik tertenu
Tracert memberitahukan bahwa koneksi telah berakhir di titik tertenu
Tadas Vasiliauskas avatar
Ditulis oleh Tadas Vasiliauskas
Diperbarui lebih dari 4 tahun yang lalu

Jika Anda melihat bahwa koneksi telah berakhir di beberapa node, itu berarti di titik-titik tertentu IP dari koneksi Anda yang terhubung ke server kami sedang diblokir. Tak banyak yang bisa kami lakukan untuk kasus seperti ini. Namun, ada beberapa cara yang memungkinkan untuk mengatasi hal ini:

1. Hubungi kami dan beritahukan alamat IP Anda untuk memudahkan kami mengecek apakah IP tersebut tidak sedang diblokir di layanan kami. Alamat IP bisa dicek di sini: https://whatismyipaddress.com/

2. Hubungi ISP dan minta bantuan mereka untuk mengubah jaringan routing ke server kami.

3. Menggunakan software Namebench yang memudahkan Anda untuk re-route koneksi. Unduh aplikasi yang dibutuhkan melalui: https://code.google.com/archive/p/namebench/

4. Menggunakan layanan Cloudflare yang akan menyediakan salinan cache website bagi Anda dan pengunjung situs Anda. Dengan demikian, uptime dan performa umum website Anda akan ditingkatkan.

Apakah pertanyaan Anda terjawab?