Lewati ke konten utama

Bagaimana merestore situs saya yang telah terhapus?

Mengaktifkan kembali paket Hostinger yang terhapus di hPanel

Tadas Vasiliauskas avatar
Ditulis oleh Tadas Vasiliauskas
Diperbarui lebih dari 2 tahun yang lalu

Akun hosting yang dihapus sebelum kedaluwarsa dapat dipulihkan selama akun hosting masih dalam status Menunggu dihapus (Pending delete). Selanjutnya ikuti langkah ini:

Jika Anda ingin melanjutkan penghapusan website, klik tombol Delete (Hapus). Perlu diingat, penghapusan website tidak dapat dibatalkan.

CATATAN:

  • Jika akun Anda masih baru, berarti belum ada backup otomatis yang dibuat di hPanel. Anda perlu upload file backup website secara manual dengan File Manager (Beta)

Apakah pertanyaan Anda terjawab?