Lewati ke konten utama

Cara mengubah value parameter PHP di hPanel

Mengubah parameter PHP melalui hPanel Hostinger

Tadas Vasiliauskas avatar
Ditulis oleh Tadas Vasiliauskas
Diperbarui lebih dari 2 tahun yang lalu

Buka Hosting → Kelola → bagian Tingkat Lanjut → Konfigurasi PHP:

Pilih Opsi PHP untuk mengubah berbagai value parameter PHP. Anda bisa mengubah zona waktu, menonaktifkan fungsi PHP, atau mengubah limit upload file, memori, dan lainnya.

Caranya: masukkan value yang diinginkan atau pilih dari daftar yang tersedia:

CATATAN:

  • Anda hanya dapat memilih value yang sama atau kurang dari limit resource di paket hosting Anda.

  • Cek limit maksimum yang tersedia di info PHP website (dalam bahasa Inggris)

  • Parameter PHP yang tidak ada di halaman ini dapat diubah dengan file .htaccess

Apakah pertanyaan Anda terjawab?